Aston Villa dan Liverpool Bersaing Gaet Duo Gelandang Lazio

1 week ago 13
ARTICLE AD BOX
Berita Transfer: Dua klub Premier League, Aston Villa dan Liverpool dikabarkan sama-sama mengejar servis dua gelandang Lazio, Matteo Guendouzi dan Nicolo Rovella musim panas ini. Keduanya merupakan pemain andalan pelatih Marco Baroni dan telah terbukti kualitasnya.
Read Entire Article