Tom Thibodeau Berikan Pujian untuk Karl-Anthony Towns
11 hours ago
3
ARTICLE AD BOX
Berita Basket NBA: Tom Thibodeau memberikan pujian tinggi atas penampilan Karl-Anthony Towns di Game 3 saat New York Knicks menang 118-116 atas Detroit Pistons di Babak Pertama Wilayah Timur Playoff NBA 2025 pada Kamis malam.